10/10
Software untuk memulihkan data dari perangkat flash disk yang rusak.
USB Repair adalah software yang memungkinkan Anda untuk memulihkan data dari flash disk USB atau perangkat penyimpanan serupa. Program ini awalnya didesain untuk mengatasi serangan virus dan adanya file penting yang Anda hapus di komputer secara tidak sengaja.
Software ini dapat mengenali berbagai macam jenis file, seperti AVI, 3GP, CDR, dan lain sebagainya. Program ini juga memungkinkan Anda untuk mencari file di sebuah drive menggunakan kata kunci secara langsung

ini adalah versi demo yang hanya dapat digunakan selama beberapa hari saja.