Halo,
Apakah sudah dicoba untuk melepas baterai laptop dan menyalakan laptop menggunakan daya dari perangkat charger?
Jika perlu mereset komputer atau laptop Anda ke pengaturan awal, silakan ikuti artikel berikut ini:
https://id.ccm.net/faq/327-cara-reset-komputer-ke-pengaturan-pabrik
Kholid Rafsanjani
Editor & Social Media Manager - CCM Indonesia